Soal Esai Materi Sosiologi SMA Kelas XII Bab 4: Pemberdayaan Komunitas Berbasis Kearifan Lokal (Kurikulum Merdeka)
B. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan tepat.
1. Tuliskan peran aktor-aktor pemberdayaan komunitas dan berikan contohnya.
2. Jelaskan alasan proses pemberdayaan tidak instan diberikan begitu saja kepada masyarakat.
3. Menurut Anda, apa yang dimaksud dengan partisipasi? Jelaskan dan berikan contohnya.
4. Tuliskan contoh partisipasi berdasarkan model pembangunan lokalitas, perencanaan sosial, dan aksi sosial.
5. Apa yang Anda ketahui tentang evaluasi? Jelaskan.
6. Jelaskan perbedaan evaluasi proses dan evaluasi dampak.
7. Jelaskan secara singkat mengenai komunitas lokal dan berikan contohnya.
8. Tuliskan tujuh tahapan dalam siklus pemberdayaan komunitas.
9. Jelaskan hal-hal yang dapat dianggap sebagai kearifan lokal.
10. Bagaimana peran kearifan lokal dalam pemberdayaan komunitas lokal? Jelaskan.
11. Sunyoto Usman menyatakan bahwa salah satu strategi pemberdayaan adalah enabling. Jelaskan dan berikan contohnya.
Kunci Jawaban
Lihat Juga:
Soal Pilihan Ganda Materi Sosiologi SMA Kelas XII Uji Capaian Pembelajaran 2 (Kurikulum Merdeka)
Soal Esai Materi Sosiologi SMA Kelas XII Uji Capaian Pembelajaran 2 (Kurikulum Merdeka)
Post a Comment