Pembahasan Soal Model AKM Sosiologi Kelas XII (Fase F) Bab 1.3 Perubahan Sosial dan Dampaknya terhadap Kehidupan Masyarakat (Kurikulum Merdeka)
Table of Contents
1. Jawaban: D
Pembahasan:
Disorganisasi dapat diartikan sebagai proses pudar atau lemahnya norma dan nilai sosial dalam masyarakat yang disebabkan oleh perubahan sosial. Disorganisasi menyebabkan lembaga sosial tidak dapat menjalankan peran dan fungsinya dengan baik.
2. Jawaban:
(2) Sebanyak lebih 1.500 orang mendaftar sebagai mahasiswa baru Universitas Siber Muhammadiyah (SiberMu). Jumlah ini meningkat tiga kali lipat dibandingkan tahun pertama SiberMu berdiri.
(3) APK perguruan tinggi belum memenuhi target nasional 34,56 persen. Menurut data BPS, APK pada tingkat perguruan tinggi di Indonesia pada 2021 hanya 31,19 persen. Artinya, pemenuhan pendidikan di perguruan tinggi belum mencapai sepertiga dari populasi dengan usia aktif (19-23 tahun).
(4) Pendidikan tinggi yang terjangkau dan dapat diakses oleh semua orang sangat penting untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia Indonesia, terutama guna mewujudkan bonus demografi yang berkualitas untuk mencapai visi Indonesia Emas 2045.
(5) Saat ini, jumlah perguruan tinggi yang merupakan perguruan tinggi dengan layanan PJJ masih sangat sedikit. Untuk universitas, ada Universitas Terbuka, Universitas Siber Asia, Universitas Insan Cita Indonesia (UICI), dan SiberMu. Adapun jumlah universitas yang menawarkan prodi PJJ baru sebanyak 27 universitas dengan 95 prodi. Padahal, peminatnya cukup besar.
Related: loading
3. Jawaban:Pembahasan:Sistem pendidikan jarak jauh (PJJ) memiliki beberapa peran dalam meningkatkan APK pendidikan tinggi. Pertama, mengatasi kendala geografis. Kedua, fleksibilitas waktu. Ketiga, akses ke sumber daya. Keempat, peningkatan diversitas. Kelima, pengurangan biaya. Keenam, penggunaan teknologi. Ketujuh, penyediaan kursus khusus. (1) Pada tahun 2023 sebagai tahun kedua berdirinya Universitas Siber Muhammadiyah (SiberMu) dengan pendidikan jarak jauh (PJJ) dan full-online.
Soal Klik di SINI
Lihat Juga:
Soal Model AKM Sosiologi Kelas XII (Fase F) Capaian Pembelajaran 1 (Kurikulum Merdeka)
Post a Comment