Pembahasan Soal Model AKM Sosiologi Kelas XII (Fase F) Bab 4.3 Pemberdayaan Komunitas Berbasis Kearifan Lokal (Kurikulum Merdeka)
1. Jawaban: bulan Januari 2020.
Pembahasan:
"Kami terakhir tampil bulan Januari di Monas, acara Indonesia Bersatu. Sampai sekarang belum tampil lagi," kata dia di Rumah Kreatif Condet, Jakarta Timur, Kamis (27/8/2020) kemarin.
2. Jawaban: B
Pembahasan: "Kami terakhir tampil bulan Januari di Monas, acara Indonesia Bersatu. Sampai sekarang belum tampil lagi," kata dia di Rumah Kreatif Condet, Jakarta Timur, Kamis (27/8/2020) kemarin.
3. Jawaban: Tidak Sesuai, Sesuai, Sesuai, Tidak Sesuai, Sesuai.
Pembahasan:
Pernyataan A tidak sesuai karena usia Beryl Gondrong adalah 54 tahun.
Pernyataan B sesuai.
pernyataan D tidak sesuai karena sanggar Wong Condet menjadi lebih termotivasi karena akan tampil di Festival Teater Jakarta pada November mendatang.
Pernyataan E sesuai
Soal klik di SINI
Lihat Juga:
Soal Model AKM Sosiologi Kelas XII (Fase F) Capaian Pembelajaran 2 (Kurikulum Merdeka)
Post a Comment